Headlines

Gubernur Koster Tegaskan Penguatan Desa Adat dan SDM Bali

Denpasar-  Gubernur Bali Wayan Koster mengatakan bahwa pemberlakuan Perda Desa Adat salah satunya memprioritaskan pengembangan sumber daya manusia (SDM) lokal. “Pengembangan SDM ini jadi salah satu konsen kita, antara lain dengan melakukan sinergi dengan perguruan-perguruan tinggi serta program kemasyarakatan,” kata Gubernur Koster saat menerima audensi Wakil Bupati Karangasem Wayan Artadipa beserta perwakilan Majelis Madya Desa…

Read More

Damkar Bordeaux Perancis Kagumi Ketangguhan BPBD Kota Denpasar

Denpasar- Badan Pemadam Kebakaran Kota Bordeaux Perancis mengagumi kemampuan tim Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Denpasar dalam memelihara sarana prasarana, khususnya armada mobil pemadam kebakaran Komitmen Kota Denpasar dalam menciptakan Kota Tanggung Bencana dalam kemasan Denpasar Safe Comunity mendapat apresiasi dari beragam kalangan, tak hanya dalam negeri, keberhasilan dan ketangguhan BPBD Kota Denpasar yang terintegrasi bersama…

Read More

Gubernur Koster Harapkan Warga Pasek Bantu Wujudkan Visi Nangun Sat Kerthi Loka Bali

Klungkung-  Gubernur Bali Wayan Koster mengajak warga Pasek untuk ikut mewujudkan visi ‘Nangun Sat Kerthi Loka Bali’. Ajakan ini disampaikannya saat menjadi pembicara kunci dan membuka secara resmi Loka Sabha VIII Maha Gotra Sanak Sapta Rsi Kabupaten Klungkung, di Balai Budaya I Dewa Agung Istri Kanya di Semarapura, Kamis (30/5/2019). Gubernur Koster menyebutkan, ‘Nangun Sat…

Read More

Bulan Bung Karno, Koster Ingin Tularkan Semangat “Founding Father” Ke Generasi Milenial

Denpasar- Peringatan 1 Juni sebagai Hari Lahir Pancasila dan Bulan Bung Karno diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Bali dengan tema Gerakan Kekuatan Pancasila (The Movement of Pancasila Power). Tema diterjemahkan ke dalam oratorium kolosal dan teatrikalisasi puisi Aku Melihat Indonesia, yang merupakan sajak karya Bung Karno, yang akan digelar di Ardha Chandra Taman Budaya, Sabtu (1/6)…

Read More

Artis Sinetron Adly Fayruz Meriahkan Launching OTU Coffee di Bali

DENPASAR – Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki masyarakat penikmat kopi terbesar. Kopi bukan hanya sudah menjadi kebutuhan primer tapi juga sebagai budaya masyarakat indonesia. “Kopi di Indonesia terkenal memiliki keunggulan cita rasa yang berbeda dengan kopi-kopi negara lain,” ucap Adly Fayruz, artis sinetron yang juga penggemar kopi, Kamis (30/5/2019) di Denpasar. Dikatakan, penghasil…

Read More

Temui Rai Mantra, Jurnalis Amerika Tertarik Pengurangan Kantong Plastik di Denpasar

Denpasar – Penerapan Peraturan Walikota (Perwali) No. 36 Tahun 2018 Tentang Pengurangan Penggunaan Kantong Plastik di Kota Denpasar per 1 Januari lalu mendapat perhatian dari sejumlah pihak tidak hanya di dalam negeri, namun sampai terdengar hingga mancanegara. Seperti yang terlihat pada Rabu (29/5) saat Jurnalis asal Amerika, Fiona MacGregor menyambangi Kantor Wali Kota Denpasar untuk…

Read More

Novel Memoar Karya Putu Setia Diluncurkan

Denpasar- Putu Setia, yang kini menyandang nama pendeta Ida Pandita Mpu Jaya Prema Ananda, baru saja merilis buku terkininya berjudul “Lentera Batukaru”. Novel memoar yang diterbitkan oleh penerbit KPG (2019) ini diluncurkan di Bentara Budaya Bali (BBB), Rabu (29/5/2019).. Tampil sebagai pembahas yakni Widminarko (77) dan Wayan Westa (54), serta dimoderatori oleh I Made Sujaya,…

Read More

Wagub Cok Ace Ajak Semua Umat Beragama Tingkatkan Kerukunan

Denpasar- Sebagai bentuk toleransi antar umat beragama serta rasa syukur atas suksesnya penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu) Serentak Tahun 2019, Gubernur Bali menyelenggarakan acara Buka Puasa Bersama dengan Tokoh Agama di Wantilan Kertha Sabha, Rumah Jabatan Gubernur Bali, Denpasar Rabu (29/5/2019). Gubernur Bali dalam sambutannya diwakili Wakil Gubernur Bali Tjok Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace)…

Read More

Ngabuburit Warga Sumenep Diramaikan Truk Heboh Ramadhan (THR) XL Axiata

Sumenep-  PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) menggelar kegiatan spesial bagi warga Sumenep, Madura, yaitu “Truk Heboh Ramadhan” (THR). Melalui acara ini, XL Axiata mensosialisasikan paket baru “Xtra Rejeki” sekaligus mengajak warga setempat untuk ngabuburit menunggu waktu berbuka puasa. Berbagai fasilitas mulai dari kuliner, charger corner hingga hiburan tersaji di acara THR yang berlangsung 27…

Read More

Libatkan Kampus, Pemkot Denpasar Dukung Kajian Produk Tembakau Alternatif

Denpasar – Pemerintah Kota (Pemkot) Denpasar mendukung adanya kajian terhadap produk tembakau alternatif dengan melibatkan kalangan akademisi. Kajian ini nantinya diharapkan memberikan perspektif yang menyeluruh kepada Pemkot Denpasar terhadap hasil dari pengembangan inovasi teknologi tersebut. Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan Kota Denpasar, Ketut Wisada, menyatakan kajian ilmiah menjadi acuan bagi Pemkot Denpasar sebelum mengeluarkan…

Read More