Headlines

Pangdam Benny Pantau Langsung Seleksi Calon Tamtama PK TNI AD

Denpasar-Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Benny Susianto memimpin acara sidang parade tingkat Panda Bali Calon Tamtama (Cata) PK TNI AD Gelombang I TA. 2019 bertempat di Aula Makodam IX/Udayana, Denpasar. Panglima yang menjadi Ketua Panitia Daerah Bali memimpin kegiatan yang berlangsung di Aula Makodam IX/Udayana, Kamis (4/4/2019). Kegiatan ini, kata Benny bertujuan mendapatkan calon prajurit yang…

Read More

Pasar Badung Kini Dilengkapi 18 Spot Wifi Gratis

Denpasar- Pasar Badung terus bertransformasi menjadi Pasar Rakyat dengan pelayanan yang terbaik salah satunya memberikan fasiitas penunjang yang mumpuni dengan layanan Wi-Fi gratis bagi seluruh pedagang dan pengunjung. Kepala Dinas Kominfo Kota Denpasar, I Dewa Made Agung mengatakan, sebagai pasar rakyat terbesar, tentunya Pasar Badung wajib didukung fasilitas yang memberikan kemudahan bagi seluruh pengunjung baik…

Read More

Wakapolres Badung Sambangi Anggota Sabhara yang Alami Stroke

Badung- Wakapolres Badung Kompol Sindar Sinaga menyatakan keprihatinannya atas kondisi  salah satu anggota yang mengalami penyakit stroke. Keprihatinannya itu disampaikan saat dirinya memimpin apel pagi yang dilanjutkan dengan apel Ops Mantap Brata Agung 2018.  Wakapolres Badung mengawali apel dengan ucapan syukur kepada Tuhan Sang Pencipta. “Saya harapkan, seluruh anggota yang hadir selalu menjaga kebersihan masing…

Read More

Kurangi Plastik di Pasar Badung, DLKH Bagikan 100 Kantong Ramah Lingkungan

Denpasar- Sosialisasi pengurangan Plastik sesuai Perwali Nomor 36 tahun 2018 terus dilakukan termasuk Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Denpasar di Pasar Badung, Minggu (10/3/2019). Dalam aksinya,  100 Tas Eco Bag diberikan kepada pedagang dan pembeli. Diharapkan, ke depan beragam transaksi di Pasar Badung ini tak lagi menggunakan plastik, melainkan menggunakan berbagai bahan yang…

Read More

Dandim Badung Panen Sayuran Bersama Jajaran

Denpasar Dandim 1611/Badung Letkol Inf Handoko Yudhi Wibowo, S.E., mengajak anggota panen bersama di halaman belakang Makodim setempat, Kamis (27/12/2018). Sejengkal tanah sangat bermanfaat apabila dikelola dengan baik dengan jalan menanami tanaman yang bermanfaat seperti terong, cabai, tomat dan kangkung yang bisa dipanen dalam waktu tidak begitu lama. Hal tersebut disampaikan Dandim didampingi Kasdim Mayor…

Read More

Bupati Suwirta Terapkan Panutan dan Peran Adat dalam Pengendalian Rokok di Klungkung

Klungkung – Bupati Klungkung Nyoman Suwirta menegaskan dalam mengimplementasikan aturan Kawasan Tanpa Rokok (KTR) selalu menekankan pentingnya panutan atau keteladanan pemimpin dan melibatkan peran serta desa adat. Hal itu disampaikan Suwirta saat menerima perserta Strategic Planning Meeting yakni para pegiat penyakit tidak menular dan pengendalian rokok dari organisasi kelembagaan maupun pemerintahan melakukan kunjungan ke Kabupaten…

Read More

Perkuat Semangat Gotong Royong, Dandim Ajak Warga Pengambengan Karya Bhakti

Dandim 1617/Jembrana Letkol Kav Djefri Marsono Hanok memimpin langsung kegiatan karya bhakti gotong royong pembersihan di areal Pura Jati, Desa Pengambengan, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana, Jumat (15/12) Karya bhakti yang merupakan gabungan dari unsur Kodim 1617/Jembrana, Polsek Negara dan segenap masyarakat Desa Pengambengan juga merupakan wujud kebersamaan dan sikap toleransi antar umat beragama karena yang…

Read More

Tingkatkan Kinerja, Kodim Badung Gelar Apel Danramil dan Babinsa

Denpasar- Kodim 1611/Badung melenggarakan Apel Danramil dan Babinsa untuk meningkatkan kinerja Para Danramil dan Babinsa bertempat di Aula Makodim 1611/Badung, Jalan Sugianyar Denpasar (10/12/2018) Apel Danramil dan Babinsa Kodim 1611/Badung yang mengambil mengambil tema *Profesionalisme Danramil dan Babinsa untuk rakyat* dengan tujuan menyamakan persepsi, pola pikir, evaluasi dan tindakan Para Danramil dan Babinsa sebagai ujung…

Read More

Balai Besar Pelatihan Pertanian Ketindan Malang Bimtek di Subak Klungkung

KLUNGKUNG-Balai Besar Pelatihan Pertanian Ketindan Malang menggelar bimbingan teknis atau Bimtek sebagai bagian dari kegiatan pendampingan Koramil 1610-03/Dawan di Subak Kusamba Kecamatan Dawan, Klungkung. Kegiatan dilakukan guna mencapai swasembada pangan, Kamis (5/12/2018). Rombongan Bimtek Kabid Penyelenggaraan Aparatur Pelatihan BBPP Ketindan Malang Astutiningsih menyampaikan beberapa materi pelatihan seperti Hard Tractor, Rice Transplanter dan Harvester Combine. Kebutuhan…

Read More

Jadikan Lebih Produktif, Halaman Kodim Badung Ditanami Sayuran

Denpasar- Dandim 1611/Badung Letkol Inf Handoko Yudho Wibowo memimpin panen di lahan area Kodim 1611/Badung Selasa (04/12/2018). Panen kali ini dilaksanakan di lahan dengan memanfaatkan lahan halaman Kodim 1611/Badung berupa tanamam sayur mayur, sebagai salah satu pemanfaatan lahan di halaman kodim sehinhgga minimal untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga. Dandim Handoko didampingi Kasdim 1611/Badung dan Perwira…

Read More